Film produksi Diskominfo Kobar tahun 2020 ini mendapat beberapa penghargaan tingkat nasional di antaranya, Dokumenter Pendek Umum Terbaik/Festival Film Budaya Kalimantan Kementerian Pendidikan dan KebudayaanBalai Pelestarian Cagar Budaya Kalimantan Barat tahun 2020. Selanjutnya Dokumenter Terpilih Tingkat Nasional/Program Mozaik Indonesia GPRTV Kementerian Komunikasi dan Informatika, Dirjen Informasi dan Komunikasi Publik tahun 202. Dan Dokumenter Budaya Terpilih Tingkat Nasional/Program Akuisisi Pengetahuan Lokal Badan Riset dan Inovasi Nasional Direktorat Repositori, Multimedia, dan Penerbitan Ilmiah tahun 2022. (sla)