Kader dan Simpatisan Gerindra Kecewa atas Keputusan DPP di Pilkada Kalteng

agustiar
SERAHKAN TUNTUTAN: Christian Sancho menyerahkan berkas poin tuntutan terkait pencalonan kepala daerah untuk diteruskan kepada DPP Gerindra, Sabtu (27/7/2024)

Sementara itu Ketua Tim Penjaringan DPD Partai Gerindra Endang Susilawatie, mengatakan bahwa apapun yang disampaikan langsung diteruskan kepada pimpinan pusat untuk tindaklanjuti sesuai aturan partai.

Pihaknya sudah melakukan mekanisme penjaringan calon gubernur, bupati dan wali kota, yang salah satunya membuka secara umum pendaftaran calon kepala daerah dan wakil kepala daerah.

Bacaan Lainnya

“Jadi semua keputusan akan diserahkan kepada DPP, karena pada prinsipnya kita yang ada di daerah hanya meneruskan apa yang menjadi aspirasi yang ada di sini,” bebernya. (sho/yit)



Baca Juga :  Korban Kebakaran Pasar Sebabi Jadi Perhatian Pemkab Kotim

Pos terkait