Menurut Rodi, Gapoktanhut Bagendang Raya memiliki luasan lahan 3.500 hektare. Dia yakin apabila lahan itu dikelola dengan benar, akan jadi nilai tambah bagi masyarakat setempat.
Legal PT MJSP, Yasmin, menambahkan, mengenai plasma telah disiapkan perusahaan. Bahkan, arealnya telah diploting. Dia meminta agar desa yang mengatur hal tersebut. (ang/ign)