Slamet menambahkan, PGRI akan terus menyikapi kesiapan PTM di seluruh wilayah Kalteng. Pihak Sekolah dan daerah diharapkan tidak memaksakan kondisi jika kesiapan belum betul-betul sempurna.
“Kalau ada kendala yang belum sempurna, ya jangan dulu dipaksakan. Artinya semua harus sempurna, mulai dari protokol kesehatan, sumber daya guru, komitmen orang tua, komitmen pemerintah kecamatan dan dese hingga pemerintah daerah,” pungkasnya. (sho/gus)