Dua Minggu Setelah Penetapan Tersangka Tipikor Proyek IKM dan Jalan

Tersangka masih Dipantau, 22 Saksi sudah Diperiksa

korupsi sentra IKM seruyan
JADI KASUS: Lokasi proyek pembangunan sentra IKM di Kabupaten Seruyan menelan biaya Rp10.985.000.000 pada tahun 2021 dan kini menuai permasalahan hukum.

Selanjutnya, M Karyadie menegaskan, untuk  jumlah saksi juga belum mengalami penambahan untuk sementara. Akan tetapi pihaknya sudah mengamankan beberapa dokumen penting dan barang bukti.“Sementara jumlah saksi belum ada penambahan, tetapi tergantung pihak penyidik nantinya saat menelaah hasil penyitaan. Apakah ada melibatkan pihak lain itu akan diumumkan nanti,” tambahnya.(*/gus)

 

Bacaan Lainnya

.

 



Baca Juga :  Pembentukan Empat Fraksi di DPRD Lamandau Rampung, Inilah Para Ketuanya

Pos terkait