Kemenkum HAM Luncurkan Desain Paspor Baru yang Mulai Digunakan Tahun Depan

paspor baru
Menkumham Yasonna Laoly (kanan) dan Dirjen Imigrasi Silmy Karim (kiri) menunjukan paspor dengan desain baru usai peluncuran, Sabtu (17/8/2024). Desain baru Paspor Republik Indonesia memiliki warna merah kombinasi putih dan bercorak 33 motif kain nusantara--FOTO : MUHAMAD ALI/JAWAPOS

Peluncuran tersebut juga bagian dari perbaikan pelayanan publik. Paspor Indonesia telah menggunakan desain dan teknologi mutakhir. Semoga mampu meningkatkan kekuatan paspor kita sekaligus meningkatkan kepercayaan diri masyarakat, jelasnya. (idr/c7/fal)

 

Bacaan Lainnya

 



Baca Juga :  Menkumham Menghadiri Sejumlah Pertemuan Bilateral Penting pada Sidang WIPO

Pos terkait