Kredit di Kalteng Tumbuh 10 Persen Lebih

OJK
SINERGI: Kepala OJK Kalteng Otto Fitriandy (kanan/berdasi), dan mitra kerjanya.

“Jadi bagi pihak bank, momen menjelang pemilu atau bukan, tetap berpedoman terhadap prinsip kehati-hatian dalam menilai suatu debitur. Apakah layak menerima kredit/pembiayaan. Dan hal tersebut merupakan langkah untuk menghindari permasalahan kredit dimasa mendatang,” pungkas Otto.

Ia menambahkan, untuk pengawasan atas aliran dana ataupun transaksi yang diindikasikan mencurigakan,  merupakan kewenangan Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK).(daq/gus)

Bacaan Lainnya

 

 



Baca Juga :  Bangun Budaya MPLS Menyenangkan, SMPN 3 Katingan Kuala Gelar “Rujakan” Bersama

Pos terkait