Pemkab Kotim Upayakan Jangkau Semua Lapisan Masyarakat

Terkait Pemenuhan Hak dan Aksebilitas Pelayanan Publik

lukisan bupati kotim
HASIL KARYA: Salah satu pelajar SMPN 4 Sampit mempersembahkan karya lukisnya kepada Bupati Kotim Halikinnor, Senin (21/11). (YUNI/RADAR SAMPIT)

Halikinnor mengajak semua masyarakat bersama-sama dengan Pemkab Kotim membangun sumber daya manusia yang unggul melalui bidang pendidikan. Terlebih sebagai salah satu kabupaten ramah anak, Pemkab Kotim memiliki tanggung jawab memastikan hak-hak anak terpenuhi tanpa diskriminasi dan intimidasi.

”Hal ini menjadi komitmen kita bersama baik di jajaran pemerintah, swasta, dunia usaha, akademisi, dan masyarakat umum di Kotim untuk saling bahu membahu menciptakan iklim ramah terhadap anak melalui aksebilitas dan perlindungan terhadap anak dalam mempersiapkan bekal mereka untuk mengarungi kehidupannya kelak, agar lebih mandiri dan bertanggung jawab,” katanya. (yn/ign)



Baca Juga :  Bupati Kotim Berharap Sampah Bisa Jadi Berkah

Pos terkait