Perang Rusia-Ukraina Juga Berimbas ke Sampit, Begini Kondisinya

Harga emas di Pusat Perbelanjaan Mentaya (PPM) Kota Sampit melonjak naik sejak sepekan lalu
Ilustrasi. (net)

Tak jarang, karyawan admin yang memegang kendali di media sosial Instagram bergadang merespons pertanyaan warganet hingga mencatat deal transaksi pembayaran. “Pelanggan online kebanyakan dari luar daerah. Warga sini tetapi tinggal di luar daerah Kotim yang kebanyakan sudah menjadi pelanggan tetap setia kami,” ujarnya.

“Ada juga warga Sampit  yang membeli lewat belanja online, karena enggak mau antre di toko,” tambahnya.

Bacaan Lainnya

Untuk meramaikan minat masyarakat berbelanja emas, pemilik akun instagram Toko Emas Mitra Baru ini juga rutin memposting perhiasan model terbaru setiap harinya. Tak jarang pula, Atika mengadakan giveaway untuk para warganet.

“Setiap momen tertentu kami adakan giveaway. Setiap pembelanjaan emas diatas Rp 1 juta ongkos kirim (ongkir) kami yang tanggung dan itu belum termasuk sovenir cantik yang biasa kami berikan ke semua pelanggan,” tandasnya. (hgn/yit)



Baca Juga :  WADUH!!! Sampah Rusak Pemandangan Ikon Baru Kotim

Pos terkait