Kegiatan monitoring di pasar Indrasari ini merupakan bagian dari upaya Pj. Bupati untuk meningkatkan pengawasan dan mengoptimalkan sektor perekonomian di wilayah tersebut. “Langkah yang diambil nantinya akan memberikan manfaat yang nyata bagi masyarakat dan mendorong pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan di Kobar,” tandasnya. (tyo/sla)