Harga Pasir di Sampit Bikin Warga Menjerit, Pemkab Diminta Turun

galian-c
Ilustrasi. (net)

Audy mendukung  upaya penegakan hukum kepada oknum pengusaha galian C yang selalu berlindung dan berdalih untuk kepentingan masyarakat untuk tetap operasional. Padahal, dimanfaatkan untuk menarik keuntungan pribadi.

”Kami juga meminta penegak hukum dan instansi terkait melakukan pengecekan persyaratan pengusaha tambang yang saat ini sedang jalan. Periksa izin Amdal, RKAB, dan titik koordinat di mana izin itu diberikan. Kami mencurigai ijin galian C yang sedang berjalan setengah bodong, dalam artian memiliki izin, tapi tidak melengkapi persyaratan yang ditetapkan, terus ujug-ujug langsung kerja,” katanya. (ang/ign)



Baca Juga :  Ratusan Warga Teluk Sampit Geruduk Kantor Perkebunan 

Pos terkait