Tersangka perkara tersebut, Yano, mengungkapkan, perjudian di lokasi itu sudah lama dan berlangsung sejak pagi hingga sore hari. Peminatnya banyak, termasuk saat penggerebekan. Hanya saja, sebagian besar berhasil kabur. (daq/ign)
Perang Berangus Perjudian, Sarangnya Digerebek, Pelaku Kocar-kacir, Puluhan Ayam Diamankan
