Rekrutmen ASN 2024 Segera Diumumkan, Seperti Ini Bocorannya

ASN-ILUSTRASI
ILUSTRASI.(NET)

Pada bagian lain, Kementerian Agama (Kemenag) mengumumkan 3.620 pelamar lolos seleksi jabatan fungsional teknis ASN PPPK 2023. Sekjen Kemenag Nizar Ali mengatakan, total pelamar jabatan fungsional teknis itu mencapai 78.170 orang.

Dia menjelaskan, sejatinya terdapat 3.822 formasi jabatan fungsional teknis ASN PPPK yang dibuka. Tetapi, yang terisi hanya 3.620 formasi. ”Jadi, masih ada 213 formasi yang tidak terisi,” katanya.

Bacaan Lainnya

Pelamar yang lolos itu diberi waktu sampai 14 Januari untuk mengisi daftar riwayat hidup dengan segala berkas kelengkapannya. Pendaftar yang tidak mengisi sampai batas waktu yang ditentukan dianggap mengundurkan diri. (wan/c19/fal/jpg)



Baca Juga :  Seleksi Kompetensi PPPK Kotim Dijadwalkan November

Pos terkait