Halikinnor menegaskan, persoalan banjir bukan hanya menjadi tanggung jawab pemerintah, tetapi tanggung jawab bersama masyarakat.
”Bagaimana bisa warga mengeluhkan banjir dan bisa terbebas dari banjir kalau masyarakat kita sendiri tidak disiplin menjaga dan membersihkan lingkungannya secara rutin,” katanya. (hgn/ign)