Undian Berkah Ramadan Radar Sampit Diperpanjang

undian thr
HADIAH: Hadiah pemenang Program Berkah Ramadan yang digelar Radar Sampit periode pertama.

Selain itu, warga juga berkesempatan mendapatkan give away dengan cara mem-follow akun Instagram @radarsampit, like postingan, menulis komentar 17 Tahun Radar Sampit dan mention atau tag tiga teman di kolom komentar. Satu akun hanya boleh menulis satu  kali komentar. Apabila lebih dari satu akan didiskualifikasi.

”Periode kedua ini kami akan umumkan 10 pemenang di Instagram dan 10 pemenang undian kupon yang didapat dari koran Radar Sampit. Siapa saja punya peluang menang dengan cara kumpulkan kupon sebanyak-banyaknya yang dapat digunting dari pembelian koran Radar Sampit,” ujarnya. (hgn/ign)

Baca Juga :  Menumpuk di Gudang Satlantas Kotim, Ratusan Knalpot Brong Bakal Dimusnahkan

Pos terkait